Wednesday, March 29, 2023
News24xx
Advertisement
  • News
  • Crime
  • Politics
  • Business
  • Culture
  • Opinion
  • Advertorial
  • Gallery
No Result
View All Result
News24xx
  • News
  • Crime
  • Politics
  • Business
  • Culture
  • Opinion
  • Advertorial
  • Gallery
No Result
View All Result
News24xx
No Result
View All Result
Home International

Keberutalan Pasukan Bayaran Wagner Group Rusia vs Blackwater AS

18 February 2023
RizkabyRizka
Keberutalan Pasukan Bayaran Wagner Group Rusia vs Blackwater AS
Share on FacebookShare on Twitter

Tentara bayaran Wagner Group yang bekerja untuk pasukan Rusia jadi sorotan masyarakat global lantaran kekejaman di medan tempur Ukraina. Wagner Group merangsek ke Ukraina sekitar sebulan usai Rusia melancarkan invasi di negara itu.

“Kelompok milisi lain yang terkait dengan Yevgeny Prigozhin, propagandis Rusia yang dekat dengan Putin dan pemilik [Wagner], mulai tiba di Ukraina hari ini,” demikian menurut Intelijen Ukraina, seperti dikutip Eurasian Times pada Maret 2022.

You might also like

PN Pekanbaru Menangkan Gugatan Direktur PT NHR Terhadap Penetapan Tersangka

Bocah 11 Tahun Ini Mengamen Demi Kursus Gitar, Setelah Ibunya Dipecat

6 Pemimpin Dunia yang Pernah Ketahuan Berselingkuhan

Namun, Kremlin bukan satu-satunya yang memakai tentara bayaran. Amerika Serikat disebut-sebut pernah melakukan hal serupa dengan mengerahkan pasukan kombatan bayaran Blackwater yang juga terkenal brutal saat perang di Irak.

Pada perang Ukraina, sejauh ini belum terdapat indikasi nyata pertempuran antara Wagner Group dan Blackwater AS.

Melansir cnnindonesia.com, berikut perbandingan kekuatan hingga kebrutalan Wagner vs Blackwater.

  1. Wagner Group

Pasukan kombatan bayaran Wagner terus menjadi sorotan karena dugaan kebrutalan mereka di Ukraina.

Belakangan, beredar video yang berisi tentara Wagner mengeksekusi pembangkang. Dalam rekaman itu, tampak seseorang membawa palu godam dan memukul kepala sang pembangkang.

Menanggapi video itu, Bos Wagner Yevgeny Prigozhin hanya mengatakan prajuritnya tengah bersenang-senang.

Rusia mengirim tentara Wagner sebulan setelah invasi. Pengamat dari lembaga think tank AS Atlantic Council, Sean McFate, mengatakan tujuan pasukan bayaran itu untuk menciptakan ketakutan.

“[Tujuan mereka] menyebabkan kekacauan, menimbulkan ketakutan, tak mengkhawatirkan kerusakan tambahan atau hak asasi manusia, menjadi sebrutal yang diperlukan, dan menjadi pandai dan licik sesuai kebutuhan”, kata McFate, seperti dikutip iNews.

Beberapa bulan lalu, Wagner juga merekrut narapidana untuk membantu pasukan Rusia di Ukraina.

Wagner didirikan mantan tentara Rusia Dmitry Utkin sebagai organisasi militer swasta pada 2014.

  1. Blackwater

AS disebut-sebut pernah mengerahkan tentara Blackwater saat menduduki Irak pada 2003. Di Irak, mereka melepas tembakan tanpa pandang bulu, konvoi kendaraan lapis baja, meluncurkan granat, dan menembak kerumunan orang di alun-alun ibu kota.

Mereka juga terlibat dalam pembantaian Nisour Square pada 2007. Setelah insiden tersebut, komunitas internasional ramai-ramai mengecam penggunaan tentara bayaran dalam perang

Empat tentara Blackwater kemudian harus menjalani hukuman penjara karena membunuh 14 warga sipil termasuk dua anak, demikian dikutip The Guardian.

Mereka yakni Paul Slough, Evan Liberty, Dustin Heard, dan Nicholas Slatten. Slatten dijatuhi hukuman seumur hidup, sementara tiga yang lain penjara 30 tahun. Namun, pada 2020, Presiden AS saat itu Donald Trump memberi pengampunan kepada keempat tentara Blackwater.

Tags: BlackwaterRusiaTentara bayaranWagner Group

Trending Topic

No Content Available

Related Post

Bangkai Mola-mola Ditemukan Terdampar di Pantai Buleleng

Bangkai Mola-mola Ditemukan Terdampar di Pantai Buleleng

by Devi
28 March 2023
0

News24xx.com - Bangkai mola-mola laut terdampar di Pantai Penarukan di Kabupaten Buleleng Bali dan hampir dikonsumsi oleh penduduk setempat, sebelum...

Rampas Handphone Pasangan Kekasih, 3 Pelaku Curas Diciduk Polresta Tangerang

Rampas Handphone Pasangan Kekasih, 3 Pelaku Curas Diciduk Polresta Tangerang

by Devi
28 March 2023
0

News24xx.com - Jajaran Polresta Tangerang Polda Banten meringkus komplotan pelaku pencurian dengan kekerasan yang melakukan aksinya di Jalan Raya Sukadiri,...

Akibat Pengaruh Miras, Seorang Warga Cekcok dan Aniaya Mantan Anak Buah

Akibat Pengaruh Miras, Seorang Warga Cekcok dan Aniaya Mantan Anak Buah

by Widia
27 March 2023
0

Kasus penikaman akibat pengaruh minuman keras kembali terjadi di wilayah hukum Polres Bontang. Kasus tersebut dilakukan oleh GR (40) warga...

Wanita Jakarta Mengaku Ditipu Oleh Salesman di Dealer Mobil Resmi

Wanita Jakarta Mengaku Ditipu Oleh Salesman di Dealer Mobil Resmi

by Devi
23 March 2023
0

News24xx.com - Penampilan memikat calon pembeli mobil di Jakarta. Klaim wanita tentang ditipu oleh penjual yang tidak begitu sah telah...

Bule Spanyol di Bali yang Tanam 19 Pohon Ganja di Kamar Mandi Ditangkap Polisi

Bule Spanyol di Bali yang Tanam 19 Pohon Ganja di Kamar Mandi Ditangkap Polisi

by Devi
24 March 2023
0

News24xx.com - Tim Polres Badung, Bali menangkap bule asal Spanyol berinisial GASV. Bule Spanyol ini menanam pohon ganja di vila...

Cari Pemasukan Tambahan, Wanita 48 Tahun Jadikan Kontrakan Sebagai Sarang Judi Togel

Cari Pemasukan Tambahan, Wanita 48 Tahun Jadikan Kontrakan Sebagai Sarang Judi Togel

by Widia
25 March 2023
0

Berbagai cara terus diupayakan banyak orang untuk mendapat tambahan pundi rupiah. Namun jika pekerjaan tambahan itu justru melanggar hukum, tentu...

Browse by Category

  • Advertorial
  • Advertorial Indragiri Hilir
  • Advertorial Siak
  • Bengkalis
  • Business
  • Crime
  • Culture
  • Entertainment
  • Fashion
  • Food
  • Gallery
  • Health
  • Hukum
  • Indragiri Hilir
  • Indragiri Hulu
  • International
  • Kampar
  • Kuantan Singingi
  • Lifestyle
  • National
  • News
  • Opinion
  • Pekanbaru
  • Pelalawan
  • Politics
  • Riau
  • Rokan Hilir
  • Rokan Hulu
  • Siak
  • Sports
  • Tak Berkategori
  • Tour de Siak
  • Travel
  • World

Browse by Tags

Aceh bali Bengkalis Brigadir J BTS celebrity coronavirus Covid-19 crime Curanmor DPRD Riau Ferdy Sambo health india indonesia Indra Kenz inhil international jambret Kampar Korupsi KPK Kuansing narkoba national Papua Pekanbaru pembunuhan pemerkosaan pencabulan pencurian Penganiayaan Piala Dunia 2022 Polda Riau polisi Polri riau Rohil Rohul sabu siak technology Tewas TNI Viral
Next Post
Buntut Kasus Perdagangan Orang di Hotel dan Spa Tarakan, 3 Orang Ditetapkan Sebagai Tersangka

Buntut Kasus Perdagangan Orang di Hotel dan Spa Tarakan, 3 Orang Ditetapkan Sebagai Tersangka

News24xx

CATEGORIES

news | crime | politics | business | culture | opinion | advertorial | gallery
INFORMATION

Redaksi | Tentang Kami | Kontak | Pedoman Media Siber
OUR NETWORK

riau1.com | riau24.com | news24.co.id | holidayayo.com

© 2021 News24xx - Berita Terbaru Terkini Hari Ini.

No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Crime
  • Politics
  • Business
  • Culture
  • Opinion
  • Advertorial
  • Gallery

© 2021 News24xx - Berita Terbaru Terkini Hari Ini.

Are you sure want to unlock this post?
Unlock left : 0
Are you sure want to cancel subscription?