Tuesday, May 30, 2023
News24xx
Advertisement
  • News
  • Crime
  • Politics
  • Business
  • Culture
  • Opinion
  • Advertorial
  • Gallery
No Result
View All Result
News24xx
  • News
  • Crime
  • Politics
  • Business
  • Culture
  • Opinion
  • Advertorial
  • Gallery
No Result
View All Result
News24xx
No Result
View All Result
Home Crime

Kisah Anak Hilang Setelah Ortunya Dibunuh, Ditemukan Hidup Setelah 41 Tahun

18 April 2023
DevibyDevi
Share on FacebookShare on Twitter

News24xx.com – Seorang wanita yang dikenal sebagai Baby Holly akhirnya ditemukan setelah 40 tahun pencarian.

Ia adalah anak yang hilang tanpa jejak setelah orang tuanya ditemukan tewas terbunuh di kawasan hutan di Houston, AS.

You might also like

Polda Kaltara Ungkap Kasus Pencurian Sarang Burung Walet, Komplotan Pelaku Sudah Beraksi di 13 Lokasi Berbeda

Nekat Konsumsi Narkoba di Poskamling, Seorang Pria Diamankan Warga Sekitar

Sedikitnya 1 Orang Tewas, 2 Lainnya Luka Parah Dalam Insiden Ledakan di Pabrik Insinerasi Tuas

Kisah ini membuat publik percaya akan keajaiban.

Penemuan anak pasangan tersebut berawal ketika bertahun-tahun kemudian organisasi ‘Identifinders International’ melakukan investigasi berbekal tes genetik orang tua Holly.

Diketahui jika suami istri bernama Tina dan Harold Clouse itu memiliki seorang anak perempuan bernama Holly yang belum diketahui keberadaannya.

Tim investigasi pun langsung berusaha mencarinya setelah menghubungi keluarga Holly.

Meski sudah berlalu puluhan tahun, ternyata tak butuh waktu lama untuk kemudian menemukannya.

Wanita yang kini sudah berusia 41 tahun itu bisa dilacak dan terungkap bahwa ketika bayi ia diselamatkan oleh dua wanita nomaden.

“Bayi Holly ditinggal di sebuah gereja di Arizona dan dirawat di sana. Dua wanita yang mengaku sebagai anggota grup religi nomaden membawa Holly ke gereja. Mereka memakai jubah putih dan tidak memakai sepatu. Kepercayaan mereka diindikasi memisahkan wanita dan pria, melakukan kebiasaan vegetarian, tidak pakai barang kulit. Wanita itu diindikasi menyerahkan bayi di keset,” kata perwakilan Brent Webster.

Sebenarnya seseorang dari perkumpulan itu pernah menghubungi keluarga Holly.

Dikatakan jika Tina dan Harold bergabung dengan grup religius itu dan tidak ingin lagi bertemu keluarga dan ingin memutuskan hubungan.

Ia pun menawarkan untuk memberikan semua barang-barang milik Tina dan Harold tapi keluarga harus membayar.

Sempat diperiksa polisi tapi tidak ditemukan grup itu melakukan kejahatan.

Hingga kini belum diketahui siapa dan apa motivasi di balik pembunuhan orang tua Holly tapi bayi yang hilang akhirnya sudah ditemukan.

Polisi mengatakan jika ia diadopsi oleh sebuah keluarga yang tidak terkait dengan tewasnya TInda dan Harold.

Holly sendiri tinggal di Oklahoma dan sudah memiliki lima orang anak. Ia juga sudah bertemu dengan keluarga biologisnya.

“Aku yakin Tina akhirnya istirahat dengan tenang tahu Holly sudah bertemu dengan keluarganya. Aku pribadi lega tahu Holly masih hidup dan dijaga dengan baik tapi juga sedih karena bayi itu adalah hidup Tina,” kata bibi Holly, Sherry Linn Green. ***

Trending Topic

No Content Available

Related Post

Siswa berusia 12 tahun di Sumatera Selatan Alami Kelumpuhan Setelah Dipukul Teman Sekolahnya

Siswa berusia 12 tahun di Sumatera Selatan Alami Kelumpuhan Setelah Dipukul Teman Sekolahnya

by Devi
26 May 2023
0

News24xx.com - Seorang siswa sekolah dasar di Sumatera Selatan dilaporkan lumpuh setelah insiden bullying parah di tangan teman sekolahnya sendiri....

Mengerikan, Ibu Muda Ini Ditembak Mati Oleh Anak Balitanya Saat Melakukan Panggilan Kerja Via Zoom

Mengerikan, Ibu Muda Ini Ditembak Mati Oleh Anak Balitanya Saat Melakukan Panggilan Kerja Via Zoom

by Devi
27 May 2023
0

NEWS24XX.COM - Panggilan darurat merekam kejadian setelah seorang ibu ditembak di kepala oleh balitanya. Dhamaya Lynn, 21, sedang menelepon rekan...

Simpan 10.000 Butir  Pil Hexymer,  Seorang Pemuda Ditangkap Personil Ditresnarkoba Polda Banten di Kamar Kos

Simpan 10.000 Butir Pil Hexymer, Seorang Pemuda Ditangkap Personil Ditresnarkoba Polda Banten di Kamar Kos

by Devi
28 May 2023
0

NEWS24XX.COM - Personil Direktorat Reserse Narkoba (Ditresnarkoba) Polda Banten menangkap seorang pengedar pil koplo di Jl. KH. Abdul Latif, Kelurahan...

Keruk Rp 97 Juta dengan Cara Ganjal ATM, Empat Pria Diamankan Polda Kaltim

Keruk Rp 97 Juta dengan Cara Ganjal ATM, Empat Pria Diamankan Polda Kaltim

by Widia
27 May 2023
0

Satuan Reserse Kriminal Polresta Balikpapan berhasil mengungkap kasus pencurian dengan modus operandi ganjal ATM yang terjadi di sejumlah tempat di...

Polres Malinau Gagalkan Peredaran 273 Gram Sabu dari Tangan Empat Pelaku

Polres Malinau Gagalkan Peredaran 273 Gram Sabu dari Tangan Empat Pelaku

by Widia
27 May 2023
0

Satrekoba Polres Malinau, Kalimantan Utara kembali menggagalkan peredaran narkoba jenis sabu seberat 273 gram dari tangan empat pelaku. Pengungkapan itu...

Warga Geger, Jasad Pria Berkaos Tangerang Football Terapung di Kali Cengkareng

Warga Geger, Jasad Pria Berkaos Tangerang Football Terapung di Kali Cengkareng

by Devi
28 May 2023
0

News24xx.com - Seorang pria tanpa identitas ditemukan tewas mengambang di Kali Cengkareng Draine RT 011/ RW06, Kelurahan Kembangan Utara, Kecamatan...

Browse by Category

  • Advertorial
  • Advertorial Indragiri Hilir
  • Advertorial Siak
  • Bengkalis
  • Business
  • Crime
  • Culture
  • Entertainment
  • Fashion
  • Food
  • Gallery
  • Health
  • Hukum
  • Indragiri Hilir
  • Indragiri Hulu
  • International
  • Kampar
  • Kuantan Singingi
  • Lifestyle
  • National
  • News
  • Opinion
  • Pekanbaru
  • Pelalawan
  • Politics
  • Riau
  • Rokan Hilir
  • Rokan Hulu
  • Siak
  • Sports
  • Tak Berkategori
  • Tour de Siak
  • Travel
  • World

Browse by Tags

Aceh bali Bengkalis Brigadir J BTS celebrity coronavirus Covid-19 crime Curanmor DPRD Riau Ferdy Sambo health india indonesia Indra Kenz inhil international jambret Kampar Korupsi KPK Kuansing narkoba national Papua Pekanbaru pembunuhan pemerkosaan pencabulan pencurian Penganiayaan Piala Dunia 2022 Polda Riau polisi Polri riau Rohil Rohul sabu siak technology Tewas TNI Viral
Next Post
Tembak Warga Sumba Barat, Ini Hukuman yang Menanti Briptu ER

Gunakan Senpi, Dua Perampok Santroni PS Store Condet

News24xx

CATEGORIES

news | crime | politics | business | culture | opinion | advertorial | gallery
INFORMATION

Redaksi | Tentang Kami | Kontak | Pedoman Media Siber
OUR NETWORK

riau1.com | riau24.com | news24.co.id | holidayayo.com

© 2021 News24xx - Berita Terbaru Terkini Hari Ini.

No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Crime
  • Politics
  • Business
  • Culture
  • Opinion
  • Advertorial
  • Gallery

© 2021 News24xx - Berita Terbaru Terkini Hari Ini.

Are you sure want to unlock this post?
Unlock left : 0
Are you sure want to cancel subscription?